Cara Cek Kuota Indosat 11gb

Cara Cek Kuota Indosat 11gb

Kuota indosat merupakan paket kuota internet yang dimiliki oleh kartu seluler indosat ooredoo. Terdapat 3 paket kuota internet dari indosat yaitu paket internet im3, mentari, dan matrix. Bagi anda pengguna kuota indosat 11gb dan bingung bagaimana cara cek kuota indosat 11gb, maka berikut ini akan dijelaskan lebih lengkap agar anda tahu jika kuota 11gb berisi 11 gb pas. Untuk melihat kuota indosat 11gb yang sebenarnya, anda bisa mengecek berapa sisa kuota pada siang dan sisa kuota pada malam hari.

Cara Cek Kuota Indosat 11gb

Cara Cek Kuota Indosat 11gb Dengan Mudah

Jika anda menghendaki penggunaan kartu indosat 11gb, maka sebaiknya anda ketahui terlebih dahulu cara menggunakannya yaitu harga bervariasi tergantung toko yang menjual, anda tidak perlu meregistrasi lagi melainkan cukup masukkan di handphone saja dan langsung bisa konek, kuota yang didapat yaitu kuota utama sebesar 24 jam 1,5gb, bonus jam 9 pagi sampai jam 5 sore 1,5 gb, bonus jam 1 pagi hingga jam 6 pagi yaitu 3gb, dan bonus super wifi 5gb. Setelah anda mengetahui cara menggunakan kartu indosat 11 gb, maka anda bisa melakukan cara cek kuota indosat 11gb agar anda tahu sisa penggunaan kuota yang telah anda pakai.

Cara Cek Kuota Indosat 11gb Dengan Cepat

Untuk melakukan cara cek kuota indosat 11gb, anda bisa mencoba menggunakan cara berikut ini karena sangat mudah dan cepat untuk anda lakukan. Cara yang pertama yaitu melalui SMS dengan mengetikkan pesan USAGE kemudian kirimkan ke nomor 363, setelah itu anda akan memperoleh SMS balasan berupa sisa kuota internet dan masa aktif. Cara selanjutnya menggunakan dial up dengan mengetikkan kode *363*5*1#. Cara yang terakhir yaitu anda bisa menggunakan cara via web dengan membuka alamat internet.indosat.com, dan lakukan login akun yang ada.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Back To Top